Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2007

SMS Ganda dari nomor FREN Tak Dikenal

Waduh telat, nih, mestinya langsung posting begitu kejadian. Tapi engga apa2 lah, daripada engga disampaikan mending telat sedikit. Lagian hari ini ada terjadi unwanted subscription, tapi engga tahu apakah subscriptionnya di-approve atau tidak, belum meriksa. Ini cerita tentang pengalaman saya menggunakan FREN . Hari Sabtu, malem Minggu kemaren (2007/09/01), saya lagi asyik sms-an dengan seorang teman. Cowok, gak perlu curiga, gue kan jomblo tulen yang baik dan benar. Tema obrolan makin lama makin menjurus ke hal2 yang sangat... baik. Kami ngobrol masalah kehidupan sehari-hari. Yah namanya juga sama temen. Asyik dah pokoknya. Tapi kemudian sesuatu terjadi. Beberapa saat setelah saya kirim sms, henpon saya berbunyi dan di layar tertulis kalau saya mendapat sms baru dari nomor yang tidak saya kenal (nomor FREN juga). Agak kaget (dan berharap juga, siapa tahu cewek) karena saya tidak terbiasa menerima sms dari nomor yang tidak saya kenal. Tapi hanya berselang beberapa detik, henpon bunyi ...

26 Years ago, today (in Gregorian calendar)

Ya, menurut hitungan Masehi, tepat 26 tahun lalu almarhumah Mamahku tercinta melahirkanku ke dunia. Tapi sampai sat ini pun diri ini masih bertanya2. Apa tujuanku ada di dunia? Apa yang harus kulakukan untuk mengisi kehidupanku ini? Ah teuing deuh. Manusia bikin rencana, Tuhan yang menentukan. Jadi buat apa bikin rencana? Gak usah bikin rencana lah, kerjakan saja apa yang ada di hadapan dan selalu siaga untuk mengambil kesempatan yang datang melintas. Ah, udah jangan nulis yang teu pararuguh. Saatnya menyanyikan lagu kebangsaan bersama. Happi basdey tu yuuuuu Happi basdey tu yuuuuu Happi basdey swit iduuuuuud Happi basdey tu miiiiiiii