Skip to main content

Posts

AAC di Galaxy Fame

"Papah, file AAC gak bisa dimaenin nih!" si mamah komplen. Seingat saya, AAC atau M4A bisa dimainkan dengan baik di hampir semua gadget Samsung yang menggunakan OS Android. Saya periksa di feature sheet Samsung Galaxy Fame juga mengatakan bahwa dia mendukung format AAC bahkan AAC+. Akhirnya saya pinjam dulu itu henpon, lalu saya coba2 nyetel beberapa file audio. Nyatanya hanya sebagian file AAC yang tidak bisa dimainkan. Jadi ada yang bisa dimainkan dan ada juga yang tidak. Bahkan format output dari audio recorder defaultnya adalah M4A (yang merupakan sinonim dari AAC). Saya coba sedot file2 AAC yang bisa dimainkan dan tidak bisa dimainkan ke PC. Saya periksa dengan perintah 'file' dan tampaklah bedanya. File yang bisa dimainkan adalah file AAC yang _tidak berisi_ tag ID3. Sementara file yang berisi tag ID3 (ada title, artist, dll) tidak bisa dimainkan. (Catatan: player yg digunakan adalah player default). $ file *.aac bisa.aac: MPEG ADTS, AAC, v4 LC, 44.1 kH...
Recent posts

Pemerintah stop terima PNS

Baca berita ini emang bikin sedih: http://finance.detik.com/comment/2011/08/19/121827/1706696/4/mulai-1-september-pemerintah-stop-terima-pns-baru Secara saya pengen jadi PNS. Tapi sejak bulan depan sampai 2 tahun ke depan katanya tidak akan ada penerimaan PNS. Padahal tahun 2013 nanti umur saya sudah semakin bangkotan. HUAAAAAAAAA ...

Teriakan anak kecil? Hanya jika saya sudah punya anak

Science Confirms It: Whining Is The Most Annoying Sound Ever ... childish whining is more distracting than the screech of a high-pitched table saw, according to a new study. To test people's tolerance for various sounds, scientists asked them to do math problems in silence, and then while listening to talking, “motherese” (aka baby talk), whining and machine noise. Bethulllll! Saya bukan cuma percaya, tapi yakin 100,02 %! Jaman SMA saya sering belajar dan atau mengerjakan soal2 Fisika sambil mendengarkan musik keras yang disiarkan oleh radio lokal ataupun dari Bandung. Dan kenyataannya, saya bisa mengerjakan soal2 itu dengan baik. Bahkan menjadi lebih bersemangat. Tapi sekitar sebelas tahun yang lalu, saya tinggal di rumah seorang kerabat, untuk meminimalisasi pengeluaran uang saat kuliah. Dan setiap hari Minggu, kerabat saya tersebut dikunjungi oleh anak serta cucunya. Cucunya belumlah berumur 3 tahun. Dan teriakan pertamanya yang saya dengar pagi hari itu telah menghabiskan seman...

Linux outside

Interesting post by Glyn Moody: http://www.h-online.com/open/features/The-naming-of-parts-Time-for-Linux-Inside-1235154.html . "The problem, then, is the fact that Linux can be powering more and more of the digital devices that fill our lives and also be behind the international success that is Android, and yet few outside the computer world are aware of the connection." Ah ... some (most) users are just do not care if they use free or proprietary products. They only need to spend their money just to be dubbed cool by their friends.

Goodbye Smallville

Goodbye Smallville. Your journey ends last week end. It's sad, but it's how the way it should be. Thank you for inspiring me for the last decade. The Superman spirit will never die. *sedih*